Contoh Puisi Gaya Lama

Contoh Puisi Gaya Lama

puisi lama-mantra


bismillah
kepala jadi sejernih-jernihnya
otak jangan selupa-lupanya
hati jadi sebening-beningnya
niat selalu sebaik-baiknya
tangan jadi selembut-lembutnya
mata jadi seterang-terangnya
baca buku jadi semudah-mudahnya
baca artikel jadi sefaham-fahamnya
menulis jadi semudah-mudahnya
pengalaman jadi sebanyak-banyaknya
tulisannya jadi inspirasi orang sebanyak-banyaknya

puaah! alhamdulilah


Mantra adalah salah satu jenis puisi lama yang oleh orang melayu biasa digunakan untuk sumpah serapah atau jampi-jampi. mantra masuk menjadi bagian puisi karena kalimat dan rimanya indah serta memiliki tujuan tertentu saat pengucapannya. mantra adalah sesuatu yang utuh yang tidak bisa difahami hanya dengan setiap barisnya.

Sumber : https://azkail.com/contoh-puisi-detail-405876?page=2