Home / Artikel

Artikel

  • 7 Manfaat Ikut Komunitas
    Mei 20 2018

    7 Manfaat Ikut Komunitas

    Bulan ini sudah tahun yang ke lima saya bersama komunitas ini. Komunitas yang banyak sekali memberikan perubahan segar dalam hidup. Komunitas yang memberikan warna baru dalam menyikapi setiap keseruan menemani si aqil baligh di rumah. Komunitas yang selalu memberikan warna baru dalam pengelolaan lembaga pendidikan. Komunitas yang selalu membangkitkan semangat menulis emak-emak. Komunitas yang ga p[...]

    Selengkapnya
  • 7 waktu asyik untuk membaca
    Des 29 2017

    7 waktu asyik untuk membaca

    Mak...Tahun 2017 sudah mau habis. Kalender 2017 sebentar lagi sudah menjadi tatakan baju di lemari. Ga terasa ya, sudah setahun aja.  Gimana perjalanan dan mimpi di tahun 2017 ini, apa sudah ada yang tercapai? Apa yang akan dilakukan di tahun 2018 nanti? Punya mimpi apa, mak untuk tahun depan? Sudah berapa buku yang dibaca satu tahun ini? Aah, sebelum kesitu, tahukah bahwa tahun 2016 lalu, le[...]

    Selengkapnya
  • 7 Alasan Mengapa Harus Punya Blog
    Des 16 2017

    7 Alasan Mengapa Harus Punya Blog

    Mak, Waktu kecil pernah punya dan nulis di buku harian ga?Kalau nulis jawaban soal terbuka, bisa panjang dalam penjelasan?Sudah mulai sering menulis status yang sedikit agak panjang di media sosial?Kalau ngetik WA seneng njelasin dan berkata-kata nan panjang?Kalau mau belanja, suka nulis catatan apa yang mau dibeli nanti di pasar?Lebih mudah menuliskan isi hati dalam berlembar-lembar kertas dar[...]

    Selengkapnya
  • 7 tips mengelola waktu online
    Nov 01 2017

    7 tips mengelola waktu online

    Mak, coba cek yuuk bareng sama saya...Ada berapa WA grup di HP emak sekarang?Ada yang hanya tiga saja?Ada yang lebih dari 10 grup?Ada yang lebih dari 15 grup?atau lebih dari itu? Waw, saya takjub, mak***Itu WA grup apa aja ya? aktif kah emak di grup itu? atau hanya jadi silent reader saja? Mau keluar ga enak karena yang jadi adminnya adalah teman lama. Mau keluar ga bisa karena banyak informa[...]

    Selengkapnya
  • 7 tips melawan rasa malas menulis di blog
    Okt 21 2017

    7 tips melawan rasa malas menulis di blog

    Mak ..., Pernah kah merasakan malas luar biasa untuk melakukan sesuatu?Pernah muncul rasa ogah-ogahan untuk menyelesaikan tugas?Pernah menunda kerjaan walaupun tahu kapan deadline-nya?Pernah merapel tugas karena menganggap itu hal yang biasa dan bisa dikebut semalam? Aiih, itulah penyakit menular. Menjadi penyakit karena bisa mempengaruhi banyak hal, karena, bisa jadi, ada hak orang lain yang ber[...]

    Selengkapnya
  • Ini Dia Caranya Latihan untuk Konsisten
    Okt 20 2017

    Ini Dia Caranya Latihan untuk Konsisten

    Mak, Pernah mencoba berjanji pada diri sendiri untuk selalu membaca al quran setiap hari minimal satu lembar tapi sering ga konsisten?Pernah punya mimpi, pengen kurus dengan tidak makan malam di atas jam 7 malam? Namun hanya bertahan 3 hari saja. (ini saya, hahaha)Pernah berazzam untuk tidak terlambat masuk kantor tapi ternyata ada saja halangan selama perjalanan ke kantor?Pernah kepengen banget r[...]

    Selengkapnya
  • 7 tips hemat ala emak
    Okt 06 2017

    7 tips hemat ala emak

    Maaak, 👚 Pernah ga kalap belanja saat diskon gede dipampang di jalan-jalan? 👠 Pernah ga ke pasar niih, rencana mau beli ABC, eeeeh malah beli DEF? 💄 Pernah ga pas udah nawar barang, trus ada barang lain yang lebih heitsz, barang pertama ga jadi dibeli malah beli barang kedua? Aiiiihhh... itu bahaya tingkat dewi looh. Sini tak bisikin 7 tips hemat ala emak... (emak sok teuuu) 😊 1. T[...]

    Selengkapnya
  • 7 manfaat mengetahui gaya belajar anak
    Sep 22 2017

    7 manfaat mengetahui gaya belajar anak

    Assalamualaikum, mak ....Pernah ga sih mengalami hal seperti di bawah ini? "Ya Allah, ini kakak, didongengin malah lari-larian. Sini kak, duduk dulu sebentar.""Abang, lihat sini, gambar-gambar di bukunya bagus loh, Bang?" pinta bunda pada abang saat menceritakan kisah nabi, abangnya malah slonjoran sambil coret-coret kertas." Kakak, sudah dulu ya, bunda sudah capek nih bacanya. Boleh ga bunda isti[...]

    Selengkapnya
  • 7 Tips Mengelola Keuangan untuk Remaja
    Sep 21 2017

    7 Tips Mengelola Keuangan untuk Remaja

    "Bund, uangku udah habis nih, hari ini ga ada ongkos." "Bund, aku minta uang dong, hari ini temenku ngajak ke sekolah, mau ngasih surprise untuk guru yang lagi milad.""Bund, aku pinjem deh uangnya, bulan depan kurangin uang saku aku."***Pernah kah mengalami hal seperti di atas, mak? Saya mengalaminya, tadi pagi. Uang bulanan mereka sudah habis, jadi emaknya 'diberhentikan' langkah kakinya untuk k[...]

    Selengkapnya

Jejaring Sosial